Hollaa.. sekarang kami lagi mau coba buat preview untuk dekorasi yang bakal dipakai dalam resepsi nanti. Kami memang akan menggunakan adat jawa untuk pernikahan kami, termasuk dekorasi pun kami ingin bernuansa jawa tradisional, jadi beginilah penawaran yang diajukan oleh Janur Kuning :)
Oiya, just info insya Allah resepsi pernikahan kami diadakan di Puri Ardhya Garini, Halim. Berhubung setiap vendor dikenakan charge yang berbeda-beda untuk setiap gedung, maka harga penawaran yang kami punya adalah untuk di PAG. Buat yang mau tahu rinciannya, bisa kasih alamat emailnya.
Berikut sedikit penampakan-penampakan dekorasi mereka yang membuat kami cukup terkesan dan rasanya 'PAS' aja. Tradisional dan elegan namun tidak berlebihan. So, check it out!
Jujur, memang untuk masalah dekorasi ini kami tidak melihat ke vendor-vendor lainnya, kami mendapatkan rekomendasi dari WO kami dan setelah kami lihat rasanya langsung PAS aja semuanya. Dan ya, kami telah jatuh cinta dengan dekorasinya! Oiya, mungkin sedikit kekurangan dari Janur Kuning adalah mereka kekurangan marketing, jadi kalau mau ketemuan susaaaahhhh bangeeeetttt! (ini gak lebay, tp memang demikian adanya! *tsaaah* :p)
Yang terpenting, Bismillah kami berdoa semoga tidak salah pilih. Amin YRA.
1.
Dekorasi pelaminan Gebyok full
·
Kain
layer hitam bintang 12m untuk di
belakang pelaminan
·
Pohon
– pohon palm untuk di belakang pelaminan
·
Rangkaian
bunga memanjang untuk diatas gebyok
·
Untaian
melati untuk di gebyok
·
4 buah
Lampu antic jawa untuk di pelaminan
·
5 buah
standing flower untuk di pelaminan
·
1
pasang kembar mayang + manuk cengkir gading untuk di pelaminan
·
2 buah
peti jodang dgn lampu jawa untuk di pelaminan
·
2
pasang patung loro blonyo untuk di atas peti jodang
·
1 set kursi pengantin dan orang tua
·
1 buah karpet untuk didepan kursi pelaminan
·
Taman dengan air mancur,
payung payung serta bunga bunga
·
Lampu-lampu sorot untuk di pelaminan dan taman
·
Jenis bunga lokal import :Lily
Casablanca, rose,
puma, garbera ,peacock, Sedap
malam, dll.
·
Warna bunga: menyesuaikan
·
Warna
kain : menyesuaikan
·
2.
Dekorasi area
penerima tamu
·
1 buah tenda dekor (6m X 6m) untuk di area penerima tamu
·
1 buah lampu gantung untuk di plafon tenda
·
4 buah lampu gantung antik jawa untuk di plafon tenda
·
4 buah
kotak uang mimbar + rangkaian bunga + lampu diatasnya.
·
2 set
sketsel kayu ukir untuk di belakang penerima tamu
·
2 buah
meja console dgn rangkaian bunga untuk di antara pintu masuk area resepsi
3.
Dekorasi area resepsi
·
1 buah
pergola kayu untuk setelah penerima tamu
·
1 buah
lampu gantung antic jawa untuk di plafon pergola
·
Rangkaian
bunga untuk di depan dan belakang listplang pergola
·
1 unit
sebagai galeri photo untuk di area sebelah kiri setelah penerima tamu
·
1 buah
meja console untuk di depan partisi
·
1
titik rangkaian bunga untuk di atas meja console
·
3
pasang (6 buah) standing flower untuk di karpet tengah (VIP)
·
4 pasang
(8 buah) standing bunga + lampu 17 untuk
di kiri-kanan karpet merah jalan tamu biasa
·
1 buah sepeda ontel dgn rangkaian bunga untuk diarea
resepsi
·
Frame
untuk screen
·
Taman untuk di depan panggung musik
Bonus :
Bonus :
- 1 buah hand bouquet
- 1 pasang umbul-umbul untuk di jalan raya
- Dekorasi panggung music
- Area photo
- Gunungan wayang di sisi kiri dan kanan pelaminan
- 1 pasang umbul-umbul untuk di jalan raya
- Dekorasi panggung music
- Area photo
- Gunungan wayang di sisi kiri dan kanan pelaminan
Oiya, just info insya Allah resepsi pernikahan kami diadakan di Puri Ardhya Garini, Halim. Berhubung setiap vendor dikenakan charge yang berbeda-beda untuk setiap gedung, maka harga penawaran yang kami punya adalah untuk di PAG. Buat yang mau tahu rinciannya, bisa kasih alamat emailnya.
Berikut sedikit penampakan-penampakan dekorasi mereka yang membuat kami cukup terkesan dan rasanya 'PAS' aja. Tradisional dan elegan namun tidak berlebihan. So, check it out!
Jujur, memang untuk masalah dekorasi ini kami tidak melihat ke vendor-vendor lainnya, kami mendapatkan rekomendasi dari WO kami dan setelah kami lihat rasanya langsung PAS aja semuanya. Dan ya, kami telah jatuh cinta dengan dekorasinya! Oiya, mungkin sedikit kekurangan dari Janur Kuning adalah mereka kekurangan marketing, jadi kalau mau ketemuan susaaaahhhh bangeeeetttt! (ini gak lebay, tp memang demikian adanya! *tsaaah* :p)
Janur Kuning Art Decoration
Jl. Sulaiman No. 49A, Rawa Belong ( Pasar Kembang )
Jakarta - Barat
T / F : 021 - 5332227
www.janurkuningdecoration.com
http://janurkuningartdecor.multiply.com
E-mail : jakunkoe@yahoo.com or info@janurkuningdecoration.com
Jl. Sulaiman No. 49A, Rawa Belong ( Pasar Kembang )
Jakarta - Barat
T / F : 021 - 5332227
www.janurkuningdecoration.com
http://janurkuningartdecor.multiply.com
E-mail : jakunkoe@yahoo.com or info@janurkuningdecoration.com
Yang terpenting, Bismillah kami berdoa semoga tidak salah pilih. Amin YRA.